Anatomi Daun A. Latar Belakang Apakah anda pernah melihat daun dengan bermacam bentuk? Sudah bukan? Ya memang daun itu bermacam-macam jenis dan tidak ada satupun daun yang sama. Meskipun daun tersebut berasal dari pohon yang sama tetap daun tersebut memiliki perbedaan dengan daun yang lain. Kita akan melihat strukur dalam daun, kemudian fungsi daun, dan selanjutnya sistem pengangkutan pada daun. B. Tujuan Praktikum Melihat struktur dalam daun. C. Alat dan Bahan. 1) Alat: a) mikroskop b) pisau c) gabus 2) Bahan : a) daun b) air. D. Prosedur Kerja 1) Pertama-tama, potong daun setipis mungkin. 2) Lalu letakan di bawah mikroskop, dan perhatikan jaringan daun dengan perbesaran 100 kali. 3) Kemudian amati struktur daun tersebut. E. Kesimpulan Pada dasarnya, anatomi daun dengan batang itu sama jika diamati dibawah mikrosop akan tampak bagian-bagian mulai dari atas yaitu epidermis, jaringan tiang (palisade), jaringan bunga karang (spons) dan berkas pembuluh angkut da...
Komentar
Posting Komentar
silhkan memberi kritik dan sarannya ya....
ini demi kemajuan blog kita bersama.